Program Hamil
Bunda mungkin masih terbiasa menulis Thailand dengan huruf "th". Namun, kini penulisan resminya dalam bahasa Indonesia berubah menjadi Tailan. Perubahan ini bukan tanpa alasan. Selain Tailan, ada beberapa nama negara lain yang juga ikut disesuaikan. Simak penjelasannya berikut ini, Bun.