00:44
Tahun 2025 menjadi momen spesial bagi beberapa artis Indonesia yang baru saja menyandang status Ayah. Mulai dari Rizky Febian, Thariq Halilintar, hingga Chand Kelvin, mereka merasakan kebahagiaan menjadi orang tua untuk pertama kali. Momen ini semakin bermakna karena bertepatan dengan perayaan Hari Ayah, momen tepat untuk merayakan peran baru sebagai Ayah sekaligus berbagi kasih sayang dengan keluarga.
Lalu, siapa saja artis yang baru pertama kali rayakan Hari Ayah di 2025? Intip video ini yuk, Bun.
00:44
01:28
02:17
01:34
01:25
09:01